Form
Form merupakan salah satu komponen database yang berfungsi untuk memasukkan, menampilkan serta mengedit data suatu tabel dengan bentuk tampilan formulir yang telah kita rancang sendiri. Tampilan form yang informatif dan menarik dapat membantu mengurangi kesalahan pada saat memasukkan data, sehingga pekerjaan meninput menjadi lebih efektif.

1.      Form Entry Data Mahasiswa
-            Klik Create – More Forms, lalu klik Form Wizard.

-            Pilih Data Mahasiswa - klik >> dan pilih semua data sebab kita akan masukkan semua data tersebut kemudian Next, pada pilihan layout klik Columnar, lalu klik Next. 

-          Klik pilihan style, - klik Next. Ketik untu judulnya Data Mahasiswa. Secara default, pilihan open the form to view or enter information sudah terceklis, lalu klik Finish.
-          Kemudian Design View untuk mendesiannya agar nampak lebih rapih.
Untuk menampakkan judul, klik Label A2 pada tab Design, lalu klik di area form, dengan judul “ INPUT DATA MAHASISWA STMIK WIT”.

-   Atur format apa saja yang dibutuhkan. Untuk melihat hasilnya klik View-Form View.


1.      Menambahkan Combo Box
Combo box adalah control yang diinginkan untuk memasukkan data dengan memilih nilai dari daftar pilihan yang tersedia.
- Data yang di berikan Combo Box yaitu Jurusan dan Jenis Kelamin
- Hapus data yang akan di berikan Combo Box tersebut, klik combo box pada tab Design, drag pada area form. Pastikan control wizard dalam keadaan aktif.
-          Pada kotak dialog yang tampil, pilih  I will type the values that I want, klik Next. Kita ketik data yang ingin di tambahkan dalam combo box pada Col1. Data yang di tambah untuk Jurusan yaitu Teknik Informatika, Sistem Informasi, Manajemen Informatika, Komputerisasi Akuntansi; sedangkan untuk Jenis Kelamin yaitu L (Laki-laki), P (Perempuan).
-          Klik Store that value in this field: pilih data yang akan di masukkan dan harus sesuai dengan data sebelumnya yang data di atas.

HASILNYA:

1.      Menambahkan Command Button
-           Tambahkan area untuk meletakkan command button pada form footer.
-           Klik icon Button pada tab Design
-           Pastikan Use control wizard dalam keadaan aktif
-           Drag pada area form
-          Di kotak dialog yang tampil, pilih:
1.      Category : Record Operation
2.      Actions : Go to First Record
-          Klik Next.
-          Nama-nama tombolnya yaitu

Nama Tombol
Category
Action
Data Awal
Record
Navigation
First Record
Data Selanjutnya
Record
Navigation
Next Record
Data Sebelumnya
Record
Navigation
Previous
Record
Data Terakhir
Record
Navigation
Last Record
Tambah Data Baru
Record
Operations
Add New
Record
Menghapuskan  Data Mahasiswa
Record Operations
Delete Record
Menyimpan Data
Record Operations
Save Record
Menutup Form
Form Operations
Close Form


Hasilnya pada input data mahasiswa:

PERHATIKAN:     “Untuk  membuat Form,Combo Box serta Commond Botton pada Data Mata Kuliah, Data Nilai dan form-form lain yang berkenaan hal tersebut langkah-langkahnya sama seperti dalam pembuatan Data Mahasiswa”.
Hasil pada form Data Mata Kuliah
Hasil pada form Data Nilai